Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Makassar Sukses Menggelar Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) Tahun 2020

Fakultas Ekonomi sukses menggelar kegiatan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) tingkat fakultas tahun 2020. Rangkaian kegiatan ini dilaksanakan mulai tanggal 05 Maret 2020 dan berakhir sampai pada pengumuman pada tanggal 17 Maret 2020. Pada Pilmapres kali ini, Amelia Indri Astuti dari Program Studi Akuntansi (S1) terpilih sebagai peringkat pertama, peringkat kedua diraih oleh Nisbayanti dari Program […]

Info PKKMB FE UNM 2019

Disampaikan kepada seluruh Mahasiswa Baru Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Makassar Tahun 2019 pelaksanaan kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun 2019 dilaksanakan pada tanggal 16 Agustus 2019 dimulai pukul 06.30 – selesai, di Auditorium Amannagappa UNM. Adapun beberapa hal PENTING dan WAJIB untuk dipenuhi berkaitan dengan kegiatan PKKMB di lingkup UNM dapat dilihat di sini. Info tambahan Khusus Mahasiswa Baru […]

Aksi Empati Gempa dan Tsunami Sulteng

Gempa Bumi dan Tsunami yang melanda Palu, Dongala, Sigi dan Sekitarnya di Provinsi Sulawesi Selatan mengangetkan banyak pihak. Kejadian yang tiba-tiba tanpa early Warning System, membawa duka mendalam bagi tanah air kita. Gempa dan Tsunami yang terjadi Jumat 28 September 2018  memicu solidaritas masyarakat domestik dan Internasional. Aksi Solidaritas dan Empati Fakultas Ekonomi UNM sehari […]

Translate »